Struktur Bangunan Glodok Plaza Tak Stabil, Proses Pencarian Korban Terhenti Sementara
6 hours ago
1
ARTICLE AD BOX
Plt. Kepala Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Gulkarmat) Jakarta, Satriadi Gunawan menyebut proses pencarian korban kebakaran Glodok Plaza terhambat dan terhenti sementara.